Merancang Batik Partai dan Desain Sendiri
Updated: 08.12.2016 by admin

Ketika bicara tentang batik banyak orang awam selalu mendefinisikan satu daerah saja yaitu Jawa namun hal itu tidak benar adanya, menurut seorang kurator batik yang masih hidup motif dan ragam corak bisa sangat beragam dan muncul diberbagai macam propinsi di Indonesia.
Menurut Van Der Hoop, corak batik secara mendasar bisa dibagi berdasarkan dari motif geometris dan non geometris. Geometris bisa dianalogikan dan digambarkan seperti birokrasi pemerintah, keteraturan antara raja hingga sampai ke masyarakat atau diistilahkan Manunggaling Kawula Gusti. Non Geometris sederhananya mereka yang bergambar seperti binatang, tanaman, hutan dan sejenisnya, ada peraturan yang tidak tertulis seperti penggunaan batik perang dan batik kawung sebenarnya tidak boleh digunakan sembarangan orang maupun situasi hanya saja kaidah-kaidah itu saat ini sudah mulai bergeser dan yang dilihat saat ini oleh kebanyakan orang adalah keindahan serta kepantasan.
Namun dari apa yang penulis dan desainer batik perusahaan dari bajuSPG cukup dengan menjaga kaidah pakem yang sedikit banyak memudar dan mencoba mempertahankan beberapa ciri khas nusantara ini. Kain batik dengan menggunakan desain sendiri setidaknya mempertahankan motif asli tiap daerah dan mecocokan falsafah batik dan perusahaan atau partai kita bernaung.
testimonials
what our clients saySebagai event organizer, bekerja sama dan memiliki vendor seperti bajuspg.com adalah keputusan yang tepat, bajuspg.com membantu kami memenuhi kebutuhan klien kami , menyediakan produk yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan
Bumbu Berkomunikasi event organizer
Menyelenggarakan event promosi luar daerah kerap dilakukan perusahaan, terutama demi menggaet klien dan customer baru, menggunakan jasa bajuspg.com demi menyediakan baju bagi spg kami di saat-saat akhir menjelang event berlangsung memang tepat.
Marzuki – Viar Motor